Category: Wisata Jambi
Pesona Wisata Danau Sipin Jambi
Danau Sipin Jambi memang belum begitu dikenal oleh traveler di luar Jambi. Namun, pesona keindahannya tak jauh berbeda dengan pesona keindahan Danau lainnya. Danau Sipin Jambi berada di tepian Universitas Jambi. Mengingatkan pada Danau UI juga Situ Gintung yang berada di pinggir Universitas Muhammadiyah Jakarta. Kawasan Danau Sipin bukan hanya dijadikan sebagai obyek wisata melainkan juga merupakan tempat pembudidayaan ...