Jangan takut dulu mendengar kata Pulau Seram. Pulau yang berada di Provinsi Maluku Tengah ini memiliki banyak keindahan alam yang tak habis-habisnya dijelajahi.
Kepingan keindahan pulau Seram tak berbeda jauh dengan keindahan alam di Raja Ampat, Papua.
Indonesia Timur memang sedang digenjot untuk lebih maju dalam pembangunan infrastruktur.
Salah satunya adalah Pulau Seram, Maluku Tengah. Banyak wisatawan yang sudah mengenal keindahan Pantai Ora, Pantai Liang hingga wisata baru Danau Tebing Makariki.
Daftar Isi Tulisan
Wisata Pulau Seram Maluku Tak Seseram Namanya!
Berikut rangkuman keindahan yang didapat dari beberapa foto Instagram para traveler yang pernah mengunjungi Pulau Seram.
Kalian Tak Akan Berkedip Melihat Keindahan Ora Beach, Pulau Seram.

Jangan Takut Gelap Ya

Ini Bukan Ha Long Bay, Vietnam Loh. Ini Pulau Seram Maluku.

Leyeh-Leyeh di Tebing Batu Sawai

Eksplorasi Pulau Belum Cukup Kalau Enggak Snorkeling
