15 Ayam Geprek Di Jakarta Wajib Coba!

Buat para pecinta makanan pedas, nggak lengkap rasanya kalau kamu belum cobain ayam geprek. Itu lho, ayam goreng tepung yang digeprek dengan cabai rawit yang pedasnya luar biasa. Ayam geprek merupakan makanan khas Yogyakarta, tapi kamu nggak perlu jauh-jauh ke sana, soalnya di Jakarta ada cukup banyak kedai yang menyajikan ayam geprek enak. Kita punya rekomendasinya, nih! Siap-siap kepedasan, ya!

1, Ayam Keprabon

2. Ayam Geprek Wong Sugih

3. Warung Geprek Mas Eko

4. Ayam Geprek Mr. Chiz

5. Warung Ayam Geprek AGJ Bang Samson

6. Ayam Bengkel Prekkkk

7. Sambal Meledug

8. Geprek Bensu

9. Kedai PSP Ayam Geprek

10. Kedai Chicken University

11. Ayam Geprek Mas Bimo

12. Ayam Geprek Say

13. Geprek Mandi Sambal

14. Kedai Geprek Emak

15. Kedai Ayam Berseri


Faisal

Faisal

Faisal Rahman adalah seorang blogger muda yang penuh semangat untuk berbagi ide, gagasan, dan pandangan melalui tulisannya. Ia memulai perjalanan blognya selama masa kuliah dan telah mengembangkan bakatnya dalam menulis konten menarik dan beragam.
https://lapakfjbku.com